Gaya parenting Nikita Willy seringkali menjadi perbincangan. Terutama saat ia mengadopsi konsep YOLO Mother sebagai pola asuh untuk putranya, Issa Xander Djokosoetono. Sempat mendapat berbagai protes, gaya parenting Nikita Willy malah banyak dijadikan sebagai role model oleh para ibu baru, lho.
Menyandang sebagai orang tua baru, Nikita juga mengalami berbagai tantangan dalam mengasuh putranya. Istri dari Indra Priawan ini memang berkomitmen untuk memberikan yang terbaik untuk sang buah hati. Bahkan, ia sering membaca buku terkait parenting dan mengimplementasikan dalam pola asuhnya.
Nikita juga sering sharing terkait parenting. Ibu satu anak ini kerap membagikan konten soal gaya parenting-nya melalui media sosial. Buat kamu yang Ingin tahu lebih banyak terkait konsep YOLO Mother dan tips-tips parenting ala Nikita Willy, simak artikelnya sampai habis, ya.
Tips Parenting Ala Nikita Willy
Cara setiap orang dalam mengasuh anak memang berbeda-beda, namun sebagai inspirasi, kamu bisa mengikuti gaya pola asuh Nikita Willy yang tentunya menyesuaikan dengan kebutuhan buah hatimu. Intip yuk, 5 tips gaya parenting Nikita Willy.
1. Menerapkan Rutinitas Sebelum Tidur
Melalui akun YouTube-nya Nikita mengungkap bahwa Issa tidak memiliki waktu tidur yang spesifik. Menurutnya, bukan tentang jam berapa putranya tidur, tapi Nikita memperhatikan sleepy clue-nya. Ia menjelaskan, jika Issa sudah banyak melamun atau sering jatuh saat bermain, itu tandanya Issa sudah waktunya tidur.
Saat masuk ke kamar pun putranya tidak langsung terlelap. Untuk mengatasi hal ini, Nikita menerapkan rutinitas sebelum tidur, seperti meredupkan lampu, memakaikan selimut, minum susu, serta membacakan buku cerita untuk Issa.
2. Tidak Mengenalkan Gadget Kepada Issa
Nikita mengatakan, menurut dokter yang menangani Issa, anak menjadi pasif ketika diberikan gadget sejak dini. Hal ini karena si anak akan terus fokus kepada gadget dan malas untuk melakukan aktivitas yang lain. Inilah alasan sang dokter melarang Nikita untuk mengenalkan gadget kepada Issa yang masih bayi.
Nikita menambahkan, mengenalkan gadget sejak dini akan mengakibatkan sang anak menjadi kecanduan nonton dan malas belajar. Anak yang seharusnya menghabiskan waktunya untuk belajar merangkak, mengunyah, dan mengeksplor hal-hal baru, malah akan fokus ke gadget. Hal ini tentu saja akan mempengaruhi tumbuh kembangnya.
3. Menonton TV sesuai Usia
Lain halnya dengan mengenalkan gadget, Nikita mengizinkan Issa untuk menonton TV. Hal ini diperbolehkan dengan syarat jika Nikita dan suami menemani Issa atau saat ada kumpul keluarga di ruang TV.
Dalam pemilihan jenis tontonan, Nikita menyesuaikan dengan jenis umur Issa. Tak hanya itu, untuk melindungi penglihatan Issa agar tetap bagus, Nikita tidak memberikan tontonan dengan warna-warna yang mencolok. Ia juga berusaha untuk tidak memberikan musik yang membingungkan untuk seusia putranya.
4. Membangun Rutinitas
Bagi Nikita, membangun rutinitas menjadi salah satu hal penting dalam pola asuhnya. Dengan membangun rutinitas setiap hari, membuat Issa menjadi lebih disiplin serta melatih memori untuk mengingat kegiatannya sehari-hari. Memang sulit, namun dukungan dari sisi orang tuanya untuk menepati rutinitas sang anak setiap hari adalah kunci kesuksesannya.
Setelah kegiatan rutinitas si kecil terbangun, orang tua cukup diuntungkan. Nikita dan suami bisa melakukan hal lain selagi menunggu Issa beraktivitas. Seperti menyiapkan makanan untuk Issa memakai Miyako Nanoal untuk membuat makanan sehat. Biasanya, Nikita Willy pakai Miyako blender untuk menyiapkan smoothies dan ice pop agar tekstur lebih halus dan enak.
5. Mengadopsi Konsep Parenting YOLO Mother
Konsep YOLO (You Only Live Once) MOTHER merupakan sebuah pola asuh yang tidak kaku dan terkesan santai. Jika pendekatan yang ia lakukan tidak berjalan lancar, Nikita masih punya banyak pilihan untuk dilakukan. Intinya, dengan konsep YOLO Mother, memberikan Nikita kebebasan untuk memiliki gaya pengasuhannya sesuai dengan kebutuhan serta nilai-nilai dalam keluarga.
Nah, itulah ulasan tentang gaya parenting ala Nikita Willy. Dalam mengasuh anak memang berbeda bagi setiap ibu karena memang setiap anak terlahir tak sama. Namun perihal membuat makanan sehat dengan memakai alat dapur dari Miyako Indonesia seperti Nikita Willy, bisa menjadi pertimbangan Sobat Dy, ya.
Menurut saya, snagat bagus sekli konsep asuh YOLO yang diterapkan oleh NIkita Willy. Mulai dari tidaka mengenalkan gadget, memberi tontonan sesuai usia anak, sampai membuat sendiri makanan untuk anaknya. Karena yang saya perhatikan, sekarang anak-anak bahkan balita marah dan tangis karena dilarang main hape.
BalasHapusTidak mengenalkan gadget ke anak ini yg agak berat yaaa tapi minimal dibatasin lah penggunaannya.
BalasHapusNikita Willy aja pake Miyako 😄 memang merek kesayangan para ibu di Indonesia.
Aku dulu biasa aja sama Nikita, semenjak jadi ibu aku jadi ngikutin dia karena gaya parentingnya mbaa. Suka banget kalau lihat dia bikin story keseruannya sama baby Issa.
BalasHapusSampai intip peralatan masaknya juga yang ternyata pakai Miyako. Wah lokal banget yaa, hehe.
gaya asuh YOLO bisa diterapkan di rumah nih, Memang aku juga lihat Nikita Willy sangat santai dalam menjalani kesehariannya. Dan memang klo anak-anak harus dibatasi dengan gadgetnya
BalasHapusKeren ini teknik parenting ya Nikita bisa jadi inspirasi, apalagi untuk hal tidak perlu mengenalkan gadget sejak dini.
BalasHapusNikita Willy selain cantik, artis berbakat, juga memiliki gaya parenting yang bisa dicontoh. Ya, gaya parenting yang gak kaku itu lho, biar kita bisa fleksibel.
BalasHapusDan setuju banget sih, anak gak boleh pegang gadget dulu pada usia dini.
MasyaAllah yaa emang, salah satu artis yang bisa banget diteladanin soal pengasuhan, aku juga kadang suka nontonin igs dan reelsnya mba Niki hihi
BalasHapusNikita Willy memang jadi role modelnya ibu muda masa kini nih. Ternyata memaang kudu punya konsep parenting yg oke juga ya.
BalasHapusNiki ini termasuk ibu yang jujur dan ngga neko-neko menurutku. Ternyata kalau urusam dapur dia pakai Miyako juga yak
BalasHapussalut deh dengan pilihan Nikita dengan YOLO parenting stylenya itu, karena sebenarnya ortu lah yang lebih ngerti kebiasaan anaknya, dari ortu juga yang ciptakan kebiasaan-kebiasaannya termasuk menyiapkan makanan sehat juga.
BalasHapuskeren Nikita di tengah kesibukannya tetap bisa membagi waktu menyiapkan makan untuk keluarga, semua berkat produk Miyako kebanggaan Indonesia ya, saya juga pakai Miyako Rice Cooker :)
Gaya parentingnya unik jg ya. Kita bs meniru gaya parentingnya meski beliau baru aja jd ibu muda. Tp soal parenting kan bs meniru siapa aja asal sesuai dgn kita ya.
BalasHapusTermasuk urusan dapur. Bisa pake rice cooker Miyako yg super solutif buat masak setiap hari.
tips parenting ala Nikita willy oke banget nih, bisa aku tiru juga mulai dari sekarang terutama menyiapkan rutinitas baik bareng Miyako
BalasHapustips parenting ala Nikita willy oke banget nih, bisa aku tiru juga mulai dari sekarang terutama menyiapkan rutinitas baik bareng Miyako
BalasHapusBener mbaaa aku aja suka lihatin gaya parentingnya Nikita Willy. Ternyata Nikita juga pakai Miyako. Asik banget nih jadi samaan, hehe.
HapusGaya parenting ala Nikita Willy ini memang disukai orangtua karena selain memang bergaya santai, tapi tetap menerapkan kedisplinan dan hidup sehat. Perlu banget mencontoh untuk membuat makanan kesukaan anak dengan produk terbaik dari Miyako.
BalasHapusNikita Willy rajin ya eon bebikinan menu favorit buat anak. Aku pengen niru gayanya, tapi aku tuh kadang masih suka males ribet. Duh bener2 harus nyontoh mama muda satu ini deh. Demi anak, harus rajin :")
Hapusice popnya sepertinya enak banget itu yak. cocok jadi makanan sehat untuk anak, biar nggak jajan diluar
BalasHapusNikita lagi jadi trend center belakangan ini ya dalam hal pengasuhan anak. Bagus sih dan memang pantas ditiru. Aku juga pengen niru. Hehe
BalasHapusGaya parenting nikita willy ini banyak diadopsi oleh para mama muda saat ini ya mbak
BalasHapusTermasuk dalam memilih rice cooker
Nikita Willy memang idola ya, tidak hanya cantik tetapi juga peduli dengan tumbuh kembang anak, dengan gaya parentingnya yang santai dan disiplin bisa menjadi role model ibu muda jaman now.
BalasHapusIstri saya juga sering membicarakan gaya perentingnya Nikita Willy. Beberapa yang kita merasa cocok kita adaptasi di keluarga kita. Walaupun ibu muda, gaya parenting positif Nikwill ini memang layak buat diadaptasi sih, ya
BalasHapusParenting nikita gentle gitu ya, seneng liatnya hehe anyway dengan segala perbedaanku sama nikita willy akhirnya aku punya satu kesamaan, sama-sama pakai miyako. Sama pula yang nanoal. Mantep banget itu anti lengketnya :) heehe
BalasHapusaku suka nih konsep YOLO Mother nya Nikita Willy, gak ada pressure dan bisa disesuaikan dengan value dan kondisi keluarga ya. Tapi urusan memasak nasi, Miyako dong pilihanku sama dengan Nikita Willy, udah pake sejak lama. apalagi sekarang ada Miyako low sugar, makin cinta sih sama Miyako
BalasHapusaku suka nih konsep YOLO Mother nya Nikita Willy, gak ada pressure dan bisa disesuaikan dengan value dan kondisi keluarga ya. Tapi urusan memasak nasi, Miyako dong pilihanku sama dengan Nikita Willy, udah pake sejak lama. apalagi sekarang ada Miyako low sugar, makin cinta sih sama Miyako
BalasHapusOkey ada yang bisa saya tiru dari Nikita Willy meskipun belum menikah, yaitu pakai rice cooker dari Miyako supaya lebih sehat. Tapi memang pentingnya Nikita Willy Ini keren sih kayak yang nggak ngenalin gadget ke anaknya
BalasHapuswah resep ice pop nya boleh juga nih buat ku coba di rumah, pas nih anak2 bentar lagi libur sekolah. mengernai membuat rutinitas aku setuju sih, rutinitas baik harus dimulai sejak dini
BalasHapuswah memang inspiratif dan perfect mom yaa kakak Nikita willy ini, rajin dan memahami tugas serta konsep menjadi seorang ibu yang andal bagi keluarga kecilnya. Ini karena dia selalu pakai produk Miyako yaa, awet dan bagus kualitasnya. Aku juga pakai produk blender dan rice cooker Miyako di rumah, dan memang seawet itu.
BalasHapusInspiratif banget memang gaya parenting nya ibu Nikita Willy ini. Saya beberapa kali nggak sengaja nonton pas buka Tiktok pun ngerasa cocok dan relate. Jadi pengen buat ice pop juga buat bocil hehe.
BalasHapusSaya cukup kagum dengan mbak Nikita Willy. Begitu menjadi seorang ibu, artis cantik yang satu ini berusaha untuk melakukan yang terbaik untuk buah hatinya termasuk dalam hal menanak nasi, mantap
BalasHapusWah, tips parentingnya mantap nih. Nggak heran kalau Nikita Willy jadi role model para orang tua zaman now. Semoga aku bisa menerapkan juga buat anak-anakku. Btw, aku salfok ke resep ice popnya nih, kalo diliat sih gampang bikinnya ya. Jadi pengen nyobain juga pake blender Miyako di rumah, hihihi
BalasHapusIya nih pen coba juga Blender Miyako nih. Pengen bikin es krim buah buat anak pakao blender Miyako
HapusGaya parenting yang viral ya, Mbak. Keputusannya untuk terlibat langsung dalam pengasuhan Issa patut diacungi jempol saat banyak artis dibantu oleh para suster. Pembentukan kebiasaan dan disiplin memang penting dilakukan sejak dini, ya. Tidak hanya berguna untuk anak ternyata tapi juga orang tua lebih mudah menyesuaikan aktivitasnya.
BalasHapusSenang banget dengan gaya parenting Nikita Willy karena salah satunya tidak memberikan baby Iz gadget itu suatu hal yang perlu diikuti oleh orang tua lainnya
BalasHapusBaru tahu dengan Yolo parenting ini .menarik juga ya untuk diadaptasi.
BalasHapusMiyako memang andalan Keluarga. Banyak sekali produk pilihannya
BalasHapusMenurutku sih bagus aja konsep YOLO yg diterapkan Nikita Willy. Semua kan demi kebaikan Issa, jalan dari mana aja bisa. Engga kayak zaman aku, semua kan hrs sesuai kata Mamah atay Eyang Putri...wkwkwk... BTW, aku pun pakai merek Miyako sih, tapi u/ rice cooker.
BalasHapusduh, molly jadi pingin balik ke masa bayi. bayi zaman now makanannya enak2. apalagi kalo mamanya nikita willy auto gendud nih. hahaa
BalasHapusBaru denger sih konsep parenting YOLO namun ternyata bermanfaat untuk diaplikasikan kepada anak. Saya dukung nih gaya parenting Nikita Willy diadopsi oleh para ibu muda jaman now
BalasHapusTerima kasih mba.. Jadi tahu ttg YOLO Mother nih .. Utk tips ke 2 dan 3 memang tantangan berat masa kini ya...
BalasHapusWow menarik juga ya. Boleh ditiru nih, moga hasilnya bisa sama or mirip
BalasHapusGaya parenting Nikita ini keren ya, apalagi membiasakan anak disiplin bahkan sejak bayi.
BalasHapusBtw saya juga pakai miyako, awet dan ngebantu banget bikin lebih satset menanak nasi
kita harus peka banget ya sama si kecil
BalasHapuskalau udah ada tanda2 ngantuk, ya harus diwujudkan tidurnya, tidak perlu ditunda-tunda
mengusahakan makanan sehat dan alami untuk anak memang kudu yaa, apalagi di jaman yang cepat saji begini. untungnya ada miyako yang mengerti kebutuhan emak-emak sibuk kayak kita hihihi
BalasHapusaku beberapa kali juga nih lihat konten nikita willy sama anaknya. kelihatan sabar banget dan memang sangat mempersiapkan diri ya dia waktu mau jadi ibu jadinya sudah tahu apa yang harus dilakukan dalam membesarkan anaknya
BalasHapusSebenernya konsep YOLO ini krg bijak krna lebih egosentris. Tapi semenjak digaungkan sama nikwill jdi terkesan lain ya, heheheh.
BalasHapusTpi aku suka bgt sih sama gaya parenting nikwill ke issa. Jadi kiblat byk ibu2 masa kini kayaknya yaa
Konsep pola asuh Nikita Willy dan Indra Priawan ini memang banyak diikuti orang tua muda kekinian ya. Salut dengan selebriti yang masih konsen akan mengasuh buah hati semaksimal mungkin seperti nya
BalasHapusMommy kesayangan sejuta umaaatt.
BalasHapusbeneran ngefans dah ama doi
kece, baik, inspiring
Gaya pengasuhan orangtua memang berbeda-beda, dan paling pas adalah disesuaikan dengan nilai-nilai yang ingin dibangun di keluarga. Keren juga ya gaya parenting Nikita Willy ini yang sudah peduli dengan cara membersamai si kecil dengan baik.
BalasHapusParenting ala nikita Willy ini banyak yang mengikuti ya mbak
BalasHapusBiar ibu lebih santai dan tenang dalam mengasuh anak
Menurutku juga penting banget sih gaya parenting yang tidak membolehkan gadget untuk anak yang belum cukup umur. Aku kira banyak hal lain yang lebih dibutuhkan anak biar lebih aktif.
BalasHapusSetuju sama Nikita, screen time untuk anak harus dibatasi, apalagi masih kecil seperti Issa ini yaa.. lebih baik memang diarahkan ke perkembangan motorik kasarnya dulu klo usia segitu.
BalasHapusKak Nikita Willy samaan nih ama Aku , pakai produk Miyako Rice Cooker juga hehehe , btw aku suka dengan gaya parenting ala NikitaWilly keren banget
BalasHapusMemang ilmu parenting itu sangat diperlukan dan konsep YOLO ini perlu diterapkan
BalasHapusIni bagus sih, sekalipun boleh nonton tv tetap didampingi. Dan yang aku salut, Nikwil juga sangat perhatian dengan warna yang dihasilkan dari tontonan serta kualitas audio/musik. Saya berkali-kali ngingetin yang bawa bocil ke bioskop saja, ngeyel banget.
BalasHapusPoin no 2 cukup mengagetkan ya. Untuk public figure sekelas Nikita Willy gak ngasih gawai ke anaknya. Sementara umumnya parents udah ngasih gawai. Salut juga.
BalasHapusNikita willy ternyata mempunyai gaya positif dalam mengasuh dan mendidik anak yang menarik untuk ditiru.
BalasHapusMakasih jadi tahu tentang YOLO. Aku juga selalu pake Miyako. Dari dulu, emang awet sih
BalasHapussuka dengan teknik parentingnya untuk tidak mengenalkan gadget ketika anak masih kecil
BalasHapusUdah jadi buah bibir parenting ala Nikita Willy ya. Emang kl kita rajin belajar, semua bisa dicapai dengan baik termasuk belajar parenting seperti Nikita. Inspirasi dari Nikita ini juga banyak diterapkan ibu² mida
BalasHapusSetuju banget bahwa gagdet bisa membuat bayi atau balita malas mengeksplor dunianya. Jadi, aku salut dengan Nikita Willy yang juga rajin membuat makanan kesukaan anak dengan produk Miyako Nanoal.
BalasHapusTernyata konsep YOLO (You Only Live Once) bisa diterapkan ke parenting juga ya, menarik ini.
BalasHapusKeren bgt nih Nikita Willy. Ternyata ketika didukung dgn ilmu, punya anak jadi lebih terarah ya pendidikannya. Padahal jujur, ketika main sinetron, Niki seperti tidak akan punya sifat keibuan, tapi kalau sudah ada anak dan ada ilmu, ternyata menjadi perempuan hebat.
BalasHapusSetuju sama konsep YOLO yang diberikan Nikita Willy, dimana nantinya anak jadi bisa ngobrol dengan orang tua dengan nyaman
BalasHapusGaya parenting ala Nikita Willy ini keren ya..
BalasHapusMama zaman sekarang, tapi tetep memberikan gaya parenting zaman dulu yang konsisten dengan kesehatan. Peralatan masaknya juga asli buatan Indonesia loo, Miyako keren banget.
you onli life once, makanya harus memanfaatkan hidup sebaik-baiknya yaa, termasuk memilih gaya parenting untuk anak, harus yg pas. seperti nikita willy. mknya dia totalitas banget ya mba mengabdi k keluarganya, temasuk masak makanan favorit keluarga. Miyako pilihan teman masak yang tepat pastinya.
BalasHapusTertarik banget sama gaya parenting yang tidak mengenalkan gadget. Zaman sekarang looo. Aku pengen juga seperti itu. Tapi kadang mikir apakah aku bisaaaa. Apakah aku akan tergoda mengenalkannya juga.
BalasHapusEmang gaya parenting Nikita ini beda ya dari ibu-ibu yang lain. Salah satunya yang Issa tidur sendiri walaupun masih balita. Emang anak tidur sendiri itu udah biasa dilakuin ibu ibu di LN. Tapi di Indo jarang banget ada orang tua yang membiarkan anak balita tidur sendiri. Takut ada apa-apa dan lain sebagainya. Apalagi kalau gak ditunjang sama CCTV buat ngawasin si anak. Jadi menurutku itu pilihan bagi orang tua mana yangterbaik buat anakanya.
BalasHapusBagus banget ya gaya parenting Nikita Willy, sangat memperhtikan perkembangan anaknya. Dia juga dekat dengan keluarga. Rutinitas sebelum tidur juga penting ya, biar saat anak istirahat dia juga happy
BalasHapusPanutan banget nih kak nikita. Dia menikmati banget peran nya sebagai ibu dari Issa
BalasHapusnikita willy ini dari dia lahiran aja sudah menarik perhatian yaa soalnya ditangani dokter selebritis di amerika trus ternyata gaya parentingnya juga lumayan oke karena dia memang punya banyak referensi dan sudah mempersiapkan diri sebelum jadi ibu
BalasHapusNgefans sama nikita willy dari dulu terus liat gaya parenting dia bagus banget, eh btw Yolo Yolo Yolo jadi ke inget bunda corla wkwkwk. Nah tapi jujurly aq pengen banget nerapin tips parentingnya
BalasHapusSuka sekali membahas gaya parenting..ternyata ada banyak jenis nya ya. Saya sering lihat NW juga di medsos dan baru paham kalau gaya parentingnya dinamakan YOLO
BalasHapusParenting itu suatu seni, seni mengasuh anak. Mungkin Issa cocok dengan parenting YOLO mother... Namun buat anak lain belum tentu kan?
BalasHapusSemua tergantung komitmen serta visi misi kedua orang tua...